23 Mei 2022by Janwes Nauk
Aksi Konvergensi Rembuk Stunting 2022, ini yang Dilakukan Bupati dan Wakil Bupati Rote Ndao
Pembukaan Rembuk Stunting (Aksi Konvergensi) Tingkat Kabupaten Rote Nado Tahun 2022 yang digelar, jumat (20/05/2022) bertempat di Aula Hotel Ricky Baa, bertujuan menyusun strategi pencegahan dan penanganan stunting dengan melibatkan semua komponen.
Pemerintah Kabupaten Rote...
21 Maret 2022by Janwes Nauk
El Tari Memorial Cup Tahun 2023 Menjadi Salah Satu Tema Pembahasan Pada Forum Lintas Perangkat Daerah Tahun 2022
Badan Perencanaan Penelitian dan Pengembangan (Bapelitbang) Kabupaten Rote Ndao terus mengenjot berbagai agenda perencanaan pembangunan. Setelah Musrenbang Kecamatan, dilanjutkan dengan Forum Perangkat Daerah pada tanggal 09-18 Maret 2022 untuk melakukan pembahasan Indikator...
PENYELENGGARAAN FORUM KONSULTASI PUBLIK RANCANGAN AWAL RKPD KABUPATEN ROTE NDAO TAHUN 2023
Pemerintah Daerah Kabupaten Rote Ndao melalui Badan Perencanaan Penelitian dan Pengembangan (Bapelitbang) menyelenggarakan Forum Konsultasi Publik (FKP) Rancangan Awal Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) Kabupaten Rote Ndao Tahun 2023 secara virtual pada tanggal 4 Maret...
2 Maret 2022by Janwes Nauk
MUSRENBANG KECAMATAN TAHUN 2022, WAKIL BUPATI ROTE NDAO SAMPAIKAN AGENDA UTAMA PEMBANGUNAN TAHUN 2023
Penyelenggaraan Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) Tingkat Kecamatan Tahun 2022 dilaksanakan secara serentak pada tanggal 2 Maret 2022 di 11 kecamatan se-Kabupaten Rote Ndao dengan metode hybrid meeting (rapat gabungan offline dan online). Pelaksanaan Musrenbang...